Kaesang Blusukan ke Pasar Kebayoran Lama

Kaesang Pangarep blusukan ke Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, untuk menyerap aspirasi masyarakat khsusnya para pedagang, Jumat

Sandi Uno: Proses Pemilihan Cawapres Ganjar Terbuka dan Bulat

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno yang sebelumnya diusung oleh Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menjadi bakal calon wakil presiden (bacawapres) mendampingi Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang diusung PDIP menyebutkan bahwa proses pemilihan Mahfud MD sudah sangat terbuka dan bulat.

Ganjar-Mahfud MD Resmi Mendaftar Calon Peserta Pilpres 2024

Bakal pasangan capres dan cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD resmi mendaftar calon peserta Pilpres 2024 di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Jakarta, Kamis.

Cerita Kemeja Putih, Mahduf MD: Sudah Disiapkan 5 Tahun Lalu

Bakal cawapres Mahfud MD mengenakan kemeja putih saat mendaftar ke KPU pada hari ini, Kamis (19/10/2023) bersama capres Ganjar Pranowo.

Ganjar-Mahfud MD Daftarkan Diri Sebagai Calon Peserta Pilpres 2024

Pasangan bakal capres dan cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba di Gedung KPU RI, Jakarta, Kamis, pukul 12.34 WIB, untuk mendaftarkan diri sebagai calon peserta Pilpres 2024 dan disambut ribuan pendukung.

Anies-Muhaimin Resmi Mendaftar sebagai Calon Peserta Pilpres 2024 di KPU RI

 Bakal pasangan capres dan cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar resmi mendaftar sebagai calon peserta Pilpres 2024 di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Jakarta, Kamis.

Ratusan Simpatisan DPP PKS Sambut Anies-Muhaimin

Pasangan Anies-Muhaimin tiba di Kantor DPP PKS sekitar pukul 05.56 WIB dan disambut ratusan kader hingga simpatisan PKS

Kornas Ganjar Center: Mahfud MD Sosok yang Tepat Dampingi Ganjar Pranowo

Poempida Hidayatulloh mengaku bersyukur nama Mahfud MD diumumkan sebagai  pendamping Ganjar di Pilpres 2024.

Tanggapi Cawapres Ganjar, PKS: Sosok Berkelas dan Teruji

Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al-Habsyi memuji Menkopolhukam Mahfud MD yang telah diumumkan menjadi bakal calon wakil presiden Ganjar Pranowo.

Mahfud MD Resmi Jadi Cawapres Ganjar

Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengumumkan Mahfud MD sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres) yang mendampingi Ganjar Pranowo

Budiman Sudjatmiko: Soal Gibran, Prabowo Harus Izin Megawati

Secara regulasi Gibran masih tercatat sebagai kader PDI Perjuangan

Media Asing Soroti Keputusan MK Terkait Perubahan Batasan Umur Capres Cawapres

Sejumlah media asing menyoroti keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai perubahan batasan umur Calon Presiden (Capres) dan Cawapres.

Rencana Daftar Pertama ke KPU, Anies Sebut Tunjukkan Keseriusan Urus Negara

Bakal calon presiden (capres) usungan partai Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, mengatakan rencana koalisinya menjadi pendaftar pertama bakal capres ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) menunjukkan keseriusan mereka untuk mengurus negara Indonesia di masa mendatang.

KPU Terima Pemberitahuan Pendaftaran Anies-Cak Imin Tanggal 19 Oktober

Komisi Pemilihan Umum (KPU) pihaknya telah menerima pemberitahuan dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan yang akan mendaftarkan pasangan Bakal Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden (Capres-Cawapres) Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Cak Imin) pada hari pertama pendaftaran, Kamis (19/10/2023).

KPU Jadwalkan Pendaftaran Capres-Cawapres 19 Oktober - 25 Oktober

Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan membuka periode pendaftaran pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) pada Pilpres 2024 mulai dari 19 Oktober sampai dengan 25 Oktober 2023.

Ganjar Center: Yenny Wahid Cawapres Ideal  Menurut Analityc Big Data

Yenny Wahid memperoleh skor tertinggi yaitu 8.9 sebagai sosok cawapres ideal untuk Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024.