Ketua DPP PPP Achmad Baidowi mengaku tidak khawatir terhadap partai koalisi pengusung Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden (bacapres) yang jumlahnya sedikit.
Juru Bicara Partai Gerindra Budi Dijawandono menyampaikan partai-nya bersama Koalisi Indonesia Maju menangkap semangat yang ditunjukkan oleh Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
AHY bersama Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bertemu Prabowo dan jajaran pimpinan partai dari Koalisi Indonesia Maju di Hambalang, Jawa Barat.
Badan Intelijen Keamanan (Baintelkam) Polri telah mengeluarkan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) untuk bakal calon presiden dan wakil presiden sebagai syarat Pemilu 2024.
Ketua DPP Partai Kebangkitan Bangsa Cucun Syamsurijal mengapresiasi keputusan Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera yang resmi merestui Abdul Muhaimin Iskandar alias Cak Imin sebagai bakal calon wakil presiden mendampingi bakal calon presiden Anies Baswedan.
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin berharap Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dapat menerima dirinya sebagai bakal calon wakil presiden pendamping Anies Baswedan yang diusung Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).
Bakal calon presiden (capres) dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto menyebut tengah menyusun tim pemenangan menyongsong Pemilu Presiden (Pilpres) 2024.
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Budisatrio Djiwandono mengungkapkan bahwa pihaknya mempertimbangkan mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjadi calon wakil presiden (cawapres) untuk Prabowo Subianto di ajang Pilpres 2024.
Erick Thohir mengaku memiliki hubungan baik dengan tiga nama bakal calon presiden (capres), yakni Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, dan Anies Baswedan, dan menyebut ketiganya merupakan tokoh terbaik yang dimiliki bangsa Indonesia saat ini.
Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) memutuskan tayangan azan dalam stasiun TV swasta yang menampilkan bakal calon presiden Ganjar Pranowo bukan pelanggaran karena yang bersangkutan saat ini belum secara resmi mendaftarkan diri sebagai calon presiden ke KPU.
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Yanuar Prihatin menilai memajukan pendaftaran calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) sangat memungkinkan terjadi, terutama jika dilihat dari empat aspek.
Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Hasib Wahab Hasbullah mendoakan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar, untuk dapat menjadi wakil presiden Indonesia.
Bakal calon presiden dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan mengikuti senam sehat bersama dengan para kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS)