Beranda Hukum dan Kriminal Datangi KPK, Menteri UMKM Klarifikasi Soal Surat Kunjungan Istrinya

Datangi KPK, Menteri UMKM Klarifikasi Soal Surat Kunjungan Istrinya

Menteri UMKM Maman Abdurrahman mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kedatangannya bertujuan melakukan klarifikasi soal surat kunjungan istrinya Agustina Hastarini, ke luar negeri.

0
Menteri UMKM Maman Abdurrahman mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kedatangannya bertujuan melakukan klarifikasi soal surat kunjungan istrinya Agustina Hastarini, ke luar negeri.

Surat tersebut juga memohon dukungan dan pendampingan dari beberapa perwakilan diplomatik Indonesia selama kegiatan berlangsung. Nama Menteri Maman Abdurrahman juga tercantum sebagai pihak tembusan bersama dua pejabat dari Kementerian Luar Negeri.

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here