Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) tengah mengembangkan teknologi kecerdasan buatan/artificial intelligence (AI) untuk mendorong industri strategis pertahanan nasional.
Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) berhasil menemukan spesies baru anggrek akar tak berdaun yang merupakan spesies anggrek endemik Sumatra dari genus Chiloschista (Orchidaceae), yang diberi nama Chiloschista tjiasmantoi Metusala.
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) meresmikan Rumah Kaca Taman Begonia di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat sebagai bagian dari penguatan fungsi edukasi, konservasi, dan riset keanekaragaman hayati Indonesia.
DPR dan pemerintah juga sepakat mempertahankan Pasal 47 ayat 1 yang mewajibkan prajurit aktif TNI yang menduduki jabatan sipil untuk mengundurkan diri atau pensiun
"Ketakutan mengenai militerisasi akan kembali seperti masa Orde Baru. Saya katakan itu sangat tidak mungkin terjadi karena pemerintah sekarang adalah pemerintahan sipil," ujar Menteri Pigai.
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI telah menyiapkan uang tunai sebesar Rp32,8 triliun untuk mengantisipasi peningkatan kebutuhan transaksi tunai masyarakat selama momen Hari Raya Idul Fitri.