Pendaftaran Beasiswa Garuda 2025 Gelombang 2 Dibuka 2 Mei

Mengacu jadwal resmi Kemdiksaintek, proses pengunggahan Letter of Acceptance (LoA) gelombang 2 dibuka pada 2 hingga 24 Mei 2025

Kemensos Kirim Bantuan Bagi Korban Banjir dan Longsor di Wamena

Kementerian Sosial (Kemensos) mengirimkan bantuan bagi ribuan korban banjir dan longsor di Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua Pegunungan.

Sinergi Chandra Asri dan KONI Kembangkan Talenta Atlet Nasional

Chandra Asri Group menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembinaan atlet muda di Indonesia melalui keterlibatan aktif di ajang Jakarta Martial Arts Extravaganza (JMAE) 2025

Qatar Minta Israel Buka Akses Bagi Kiriman Bantuan ke Gaza

Qatar pada Minggu menyerukan tindakan segera untuk memaksa Israel agar mengizinkan masuknya bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza yang mereka blokade.

Program MBG Mampu Atasi Kasus Kekurangan Gizi di Bandung

Komisi IX DPR RI menyatakan bahwa Makan Bergizi Gratis (MBG) merupakan program strategis yang dibentuk pemerintah untuk mengatasi persoalan kasus kekurangan gizi di Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Pengungsi Tanah Bergerak Brebes Terima Bantuan Dapur Umum Kemensos

Bencana alam tanah bergerak yang dipicu curah hujan tinggi melanda Kabupaten Brebes, Jawa Tengah

Badan Geologi Sampaikan Sejumlah Perkembangan Aktivitas Gunung Marapi

Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melaporkan sejumlah perkembangan aktivitas Gunung Marapi yang berada di Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar, Provinsi Sumatera Barat.

Korban Meninggal dan Luka Longsor Ponpes Gontor Akan Terima Bantuan Kemensos

Kemensos bergerak cepat merespons bencana alam tanah longsor yang melanda Pondok Pesantren (Ponpes) Modern Darussalam Gontor Kampus 5 Darul Qiyam

Kolaborasi Indonesia-UEA Bahas Pengembangan Talenta Digital

Indonesia dan Uni Emirat Arab bahas kerja sama strategis di bidang pengembangan talenta digital dan kecerdasan buatan melalui pertemuan bilatera

Sindir Jokowi, Panda Nababan: Ijazah Bukan Benda Sakral, Tunjukan Saja

Menurut Panda menunjukan ijazah kepada orang lain adalah  hal yang sangat sepele. Mengapa hal yang sagat sepele dan sederhana  ini menjadi polemik yang berkepanjangan,